Senin, 08 Oktober 2012

Foto Lama


foto diambil awal tahun 2012 #3tahundiPusdiklat


Suatu malam, saat salah satu teman saya yang ada di foto di atas akan berangkat ke Jepang, tiba2 saya merasa sangat sedih terharu sekaligus bahagia.
sedih, karena bisa merasakan apa yang dia rasakan. terlebih untuk yang ditinggalkan (karena saya mengalaminya sendiri ditinggal pergi belajar ke luar negeri :P )
bahagia, karena masing2 dari kami, hingga 3 tahun di kantor tempat kami dipertemukan, akhirnya sudah menemukan jalannya...menuju kesuksesannya. amiiinn...


Yang satu sedang di Jepang, menyelesaikan s2 nya...
Yang satu sudah menjabat jadi pustakawan...
Yang satu sedang menyelesaikan s2nya di UI...
sedangkan saya, memilih untuk tetap dikantor...*berharap bisa nyambi jadi ibu yang baik bagi anak saya yang masih 8 bulan ^,^


Suksesss buat kalian semua yaaah..CHEERRRSSSS :*


Tidak ada komentar:

Posting Komentar